Hingga tengah malam, hujan yang mengguyur Kota Semarang sejak pukul 13.00 tak kunjung reda, terutama di daerah Ngaliyan. Meski tidak terlalu deras, namun bagi para pengendara perlu waspada.
Selain kondisi jalan licin, banyaknya lubang di sepanjang jalan raya Dr Hamka cukup membahayakan. Terutama dari arah Ngaliyan, tepatnya di depan Gang 41 terdapat lubang yang cukup besar. Beberapa pengendara roda dua sempat terperosok lubang hingga mengalami ban bocor.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar